Beberapa Hal yang Sebaiknya Dihindari Saat Membuat Lamaran Sebagai Penerjemah

Beberapa Hal yang Sebaiknya Dihindari Saat Membuat Lamaran Sebagai Penerjemah

Pagi ini, seperti biasa saya memulai hari kerja dengan memeriksa kotak masuk surel seperti biasa. Selain beberapa pesan terkait pekerjaan dan pribadi, ada satu surel yang isinya menawarkan kerja sama untuk penerjemahan. Ada beragam bahasa asing yang ditawarkan oleh pengirim surel, dan harganya tergolong murah (ups). Namun, saya tidak tahu terjemahan untuk bidang apa yang [...]

Tips dari Penerjemah Lepas untuk Bekerja dari Rumah

Tips dari Penerjemah Lepas untuk Bekerja dari Rumah

Situasi dunia saat ini sangat tidak kondusif bagi semua orang di seluruh dunia, khususnya mereka yang sehari-harinya harus bekerja di kantor atau di luar rumah. Dahsyatnya dampak penyebaran virus Covid-19 (ya ampun, bahasa saya seperti pembawa acara gosip di TV! 😁) membuat pemerintah semua negara menginstruksikan warganya untuk menjaga jarak sosial (social distancing), menghindari keramaian, [...]

Jadilah Pekerja Lepas yang Profesional

Jadilah Pekerja Lepas yang Profesional

Apa saja sih ciri-ciri pekerja lepas yang profesional? Menurut saya, pekerja lepas yang baik selalu melakukan hal-hal di bawah ini. Menepati tenggat waktu pekerjaan Sudahkah kamu membaca keterangan tentang tenggat waktu yang diberikan oleh klien dengan teliti? Jika ada perbedaan waktu, kamu harus perhatikan dengan baik agar tidak sampai terlewat. Jika ada halangan sehingga kamu [...]

Perlukah Pekerja Lepas Memiliki Keterampilan Bicara di Hadapan Umum (Public Speaking)?

Perlukah Pekerja Lepas Memiliki Keterampilan Bicara di Hadapan Umum (Public Speaking)?

Pernah harus bicara di depan banyak orang? Pasti. Saya pun cukup sering melakukannya. Meskipun kamu adalah pekerja lepas, selalu ada waktunya ketika kamu mesti tampil di depan umum. Entah itu untuk membicarakan proyek baru, maupun sekadar memperkenalkan diri dalam suatu acara. Bagaimana cara mengembangkan keterampilan ini? Saya menemukan satu artikel pendek berbahasa Inggris yang membahas [...]

Jadilah Penerjemah yang Panjang Akal

Jadilah Penerjemah yang Panjang Akal

Beberapa waktu belakangan, saya kerap membaca posting di media sosial yang isinya menanyakan cara memulai karier sebagai penerjemah lepas. Ada juga yang menanyakan kiat-kiat menjadi penerjemah yang baik dan sukses. Tidak malu bertanya dan mau berbagi itu sangatlah bagus. Apalagi kalau yang kita bagikan bisa membantu sesama rekan kerja dan orang lain yang memang sangat [...]